indonesia

Kami mewawancarai Michael Gilbert, pemuda Indonesia yang sedang kuliah di MIT

Namanya Michael Gilbert. Pemuda asal Kota Cirebon, Jawa Barat ini kini sedang menempuh pendidikan di perguruan tinggi nomor 1 dunia, MIT (Massachusetts Institute of Technology). Ia mendapatkan medali emas IPhO (International Physics Olympiad), APho (Asian Physics Olympiad), OSN (Olimpiade Sains Nasional)… dan sederet prestasi lain di bidang matematika, fisika dan kimia telah didapatkannya. Ia juga […]

Letak Geografis dan Astronomis Indonesia (Penjelasan Lengkap)

Letak Geografis Indonesia Letak geografis adalah letak suatu daerah yang dilihat dari kenyataannya di bumi… dan semua tempat, termasuk Indonesia punya letak geografiss. Letak geografis menentukan letak posisi suatu daerah dengan daerah yang lain. Apabila dilihat dari letak geografisnya, Indonesia berada di antara Benua Australia dan Asia, serta di antara Samudra Hindia dan Samudra Pasifik. […]

Apa itu likuifaksi? Simulasi ini akan membantumu memahaminya

Fenomena likuifaksi di Palu telah mengakibatkan ratusan korban jiwa dan kerusakan bangunan yang sangat parah. Hal ini diungkapkan oleh Kepala Pusat Data Informasi dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho, bahwa ada sekitar 744 unit rumah di yang tertimbun lumpur akibat gempa bumi. Begitu banyak resiko yang diakibatkan likuifaksi ini. Namun rupanya […]

Mengapa Indonesia belum jadi negara maju? (*Bukan Politik)

Hingga tahun 2019 ini, Indonesia masih tetap juga menjadi negara berkembang. Sebelum kita tau apa alasan Indonesia masih menjadi negara berkembang, kita perlu tau definisi dari apa yang dimaksud negara berkembang. Negara berkembang yaitu negara yang kualitas atau kesejahteraan penduduknya masih rendah atau dalam tahap perkembangan.  Dari definisi tersebut, kita juga perlu tau bagaimana suatu […]

Benarkah Peristiwa Aphelion Menyebabkan Suhu Dingin di Indonesia?

Apakah kamu merasakan udara terasa lebih dingin di malam sampai pagi hari ini belakangan ini? Beberapa tempat di Indonesia memang mengalami suhu udara yang lebih dingin daripada biasanya. Bahkan saking dinginnya, di Dataran Tinggi Dieng, Gunung Semeru, dan Gunung Lawu, embun-embun pagi hari sampai menjadi butir-butir es. Ada apa ini? Apa yang sesungguhnya terjadi?   […]

Pembangkit Listrik Tenaga Caci Maki Netizen (PLTCMN) adalah sebuah ide yang sangat buruk

“Andai saja kita punya Pembangkit Listrik Tenaga Caci Maki Netizen (PLTCMN), pasti terang benderang seluruh pelosok Indonesia” Kemarin saya membuat joke tentang Pembangkit Listrik Tenaga Caci Maki Netizen (PLTCMN) di postingan Saintif, sebagai respon tentang usaha pemerintah dalam membangun Pembangkit Listrik Tenaga Bayu (PLTB) di Sidrap, Sulawesi Selatan. Ada yang punya ide gimana cara bikin […]

More posts