Zaman Neolitikum: Penjelasan, Ciri-Ciri, Peralatan, dan Peninggalan

Zaman Neolitikum atau sering disebut zaman batu muda adalah tingkat kebudayaan atau fase pada zaman prasejarah yang memiliki ciri-ciri kebudayaan meliputi peralatan yang terbuat dari batu yang diasah, pertanian yang menetap, peternakan dan pembuatan tembikar. Manusia pada zaman ini, telah mendukung munculnya kebudayaan zaman batu baru dimulai dari sudah mengenalnya pertanian (bercocok tanam), beternak dan […]