Negara Berkembang Adalah: Pengertian, Ciri, dan Daftar Negaranya [LENGKAP]

Negara berkembang adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan negara-negara yang mempunyai tingkat kesejahteraan material rendah. . Berdasarkan tingkat kesejahteraan sosial, negara-negara di dunia dikelompokkan menjadi dua kelompok yang disebut sebagai negara maju dan negara berkembang. Negara maju dikenal juga dengan istilah Dunia Pertama, sedangkan negara berkembang disebut dengan istilah Dunia Ketiga atau Negara Selatan. Nah, […]